Ciri-ciri pembulu nadi dan vena

Pembuluh Nadi ( arteri )
  1. Denyut terasa
  2. Umumnya terletak di bafian dalam tubuh ( tersembunyi )
  3. Dinding tebal, kuat, dan elastis
  4. Tekanan darahnya tinggi
  5. Darah mengalir cepat
  6. Jika terjadi luka, darah memancar
  7. Katup hanya satu yaitu pada awal pembuluh ( dekat jantung )
  8. Membawa darah bersih
Pembuluh Balik ( Vena )
  1. Denyut tidak terasa
  2. Letaknya dekat dengan permukaan tubuh
  3. Dinding tipis dan tidak elastis
  4. Tekanan darahnya rendah
  5. Darah mengalir lambat
  6. Jika terluka, darah tidak memancar
  7. Terdapat banyak katupdi sepangjang pembuluh
  8. Membawa darah kotor
Previous
Next Post »
Thanks for your comment